Page 48 - Dasar-Dasar Desain Komunikasi Visual (Modul 4)
P. 48

gambar 2: mesin cetak offset sheetfed


                2. Mesin cetak gulungan (web fed)


                Mesin cetak  yang menggunakan  kertas rol/ gulungan dalam proses cetaknya. Biasa digunakan
                untuk cetak koran, majalah atau buku dengan kertas tipis. Kelebihan mesin cetak web offset
                adalah memiliki kecepatan cetak yang tinggi dan hasil cetak dapat langsung terpotong pada 2

                sisi kertas. Kecepatan cetak sangat tinggi (40,.000-60.000 cetakan perjam)

                Kekurangan nya adalah untuk control register, stabilitas warna tidak sebaik mesin sheet offset.

                Kualitas cetak juga kurang baik.






















                                                                                                               48
   43   44   45   46   47   48   49   50   51